Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Tema 4 keluargaku sub 3 pembelajaran 5

Gambar
Hari/Tanggal : Kamis, 31 Oktober 2019 Pembelajran 5 Tujuan Pembelajaran : 1.        Dengan membaca teks, siswa dapat menyebutkan kosakata yang berhubungan dengan anggota keluarga besar dengan benar. 2.      Dengan membaca teks, siswa dapat mempraktikkan cara memperkenalkan anggota keluarga besar dari gambar/foto yang dibawa siswa secara lisan dengan benar. Materi Pembelajaran : 1.        Silsilah keluarga besar 2.        Membuat kalimat dari kosakata keluarga besar 3.        Membuat silsilah keluarga besar MATERI Ayo Mendengarkan Dengarkan guru membaca teks berikut  Bermain Dengan Rukun Bela senang saudara sepupunya menginap di rumah Bela dapat bermain dengan saudara sepupuny Bela juga mendengar cerita dari saudara sepupu Sore hari mereka bermain Ada yang bermain catur Ada yang bermain congklak Ada yang bermain boneka Mereka bermain dengan rukun  Ayo Membaca Bacalah teks di bawah ini dengan intonasi yang tepat             Be

Tema 4 Keluargaku Subtema 3 Keluarga Besarku

Gambar
Bahan Ajar dan Materi Pembelajaran Tema 4 Keluargaku Subtema 2 Keluarga Besarku Keluarga Besarku Aku memiliki keluarga besar Ada kakel dan nenek Ada paman dan bibi        Aku juga memiliki sepupu Kakek adalah ayah dari ayah atau ibu kita Nenek adalah ibu dari ayah atau ibu kita Paman adalah saudara laki-laki ayah atau ibu kita Bibi adalah saudara perempuan ayah atau ibu kita Sepupu adalah anak paman atau bibi   Hari/Tanggal : Senin, 28 Oktober 2019 Pembelajaran 1 Tujuan Pembelajaran : 1.        Dengan mengamati contoh guru membaca, siswa dapat membaca teks tentang keluarga besar dengan lancar. 2.    Dengan mengamati gambar di buku siswa, siswa dapat memberikan tanggapan dengan menggunakan bahasa yang santun. 3.        Dengan membaca teks, siswa dapat mengidentifikasi anggota keluarga besar dengan benar. 4.     Dengan membaca teks dan melihat gambar, siswa dapat memasangkan gambar dan nama anggota keluarga besar dengan benar. 5.